SAHABAT RIMBA dimanpun anda Berada.
SALAM LESTARI
Pada postingan kali ini saya ingin memaparkan tentang "Seven Summit Muria" / 7 Puncak Muria, kalian pastinya sudah tidak asing lagi mendengar nama gunung muria,dimana di Gunung ini adl lokasi bersejarah yaitu terdapat Makam Seorang Sunan/Wali yg tergolong dlm Wali 9/wali songo yaitu Syeh Jafar Shodiq atau biasa Di kenal dengan Sebutan Sunan Muria. Di Sebut sunan Muria karena beliau dulu pada masanya menyebarkan agama islam yang bertempat di sekitar gunung muria yaitu di desa COLO Kab. Kudus.
Walaupun Muria Terkenal terletak di Kabupaten Kudus, tapi jangan sangka Gunung muria ini terletak pada tiga kabupaten yaitu kabupaten Kudus,Jepara & Pati, yang sudah pasti yang namanya gunung itu terdapat puncaknya. Namun sayangnya belum ada yg mengetahui pasti Seberapa banyak jumlah puncak muria. masih simpang siur antara pendapat satu dengan yang lainnya.Dengan demikian hati saya merasa tertantang utk bisa mngetahui puncak puncak muria dan akhirnya saya putuskan untuk melakuakan ekspedisi yg saya sebut 7 Summit Muria. Dan kali ini saya akan membahas 7 puncak muria yang sudah pernah saya kunjungi.
1. Puncak 29/Songolikur/Sapto Argo
Klik di sini
Puncak 29 |
Gapura Puncak 29 |
2. Puncak Candi Angin
Candi Angin |
3. Puncak Atas Angin
![]() |
Track Atas Angin |
Puncak Atas Angin |
4. Puncak Argowiloso
![]() |
Jalur Argowiloso |
![]() |
Puncak ARGOWILOSO |
![]() |
Tempat pendirian Tenda Di Puncak |
![]() |
Pemandangn Lautan Awan di Puncak Argo Jambangan |
6. Puncak Kelir
![]() |
7. Puncak Kapiworo

Itulah 7 Puncak Muria Yang Sudah saya singgahi, adapun detail Lokasi masing - masing puncak tunggu postingan selanjutnya.
Sampai ketemu lagi di Postingan selanjutnya
Salam Sahabat Rimba...
Salam Lestari...
2 komentar
Write komentarPuncak kapiworo itu mna mas kok baru dengar saya
ReplyMas kasih ulasan puncak kapiworo dong
ReplyEmoticonEmoticon